VISI & MISI
Visi
Menjadikan prodi unggul berwawasan lingkungan yang mampu membekali peserta didiknya dengan kemampuan akademis dan keterampilan profesional yang mampu merancang bangun kapal di daerah pesisir pantai.
Misi
-
Menyelenggarakan Pembelajaran Berkualitas, Produktif, dan Akuntabel;
-
Melaksanakan Penelitian yang Sejalan dengan Dinamika Teknik Perkapalan dan Kebutuhan Stakeholders Berwawasan Lingkungan, dan mampu merancang bangun kapal pariwisata, nelayan dan angkut logistik pertanian;
-
Mengoptimalkan Kapabilitas Lembaga untuk Membekali Peserta Didiknya dengan Kemampuan Proses Rancang Bangun Kapal secara Profesional dengan Cara Memberikan Pelatihan-Pelatihan Agar Lulusan Memiliki Keterampilan untuk Melakukan Proses Rancang Bangun Kapal yang Berbasis Kelestarian Lingkungan;
-
Mengembangkan Kerjasama Kemitraan dengan Institusi Dalam dan Luar Negeri;
-
Meningkatkan Kualitas Proses dan Produk Tridharma secara Berkelanjutan (continuous quality improvement).
Pemahaman Visi dan Misi melalui Presentasi Interaktif
Dalam memahami Visi dan Misi dari Program Studi S-1 Teknik Konstruksi Perkapalan, kalian dapat melihat presentasi interaktif melalui link dibawah ini :
Link untuk PPT Interaktif :
Link untuk index html presentasi interaktif :
https://bit.ly/VisidanMisiTKPHTML
Untuk menggunakan presentasi interaktif menggunakan index html, langkah penggunaannya sebagai berikut :
1. Download rar
2. Extract menjadi folder biasa
3. Buka file “index.html”
4. Selamat mencobaJangan Khawatir, File Presentasi Interaktif dapat diaplikasikan melalui Komputer/Laptop dan mobile phone.